IndonesiaBicara - Jurnalisme Independen Rakyat Indonesia

Pelatihan Perbankan Syariah Sebagai Syarat Pendirian BPRS

IndonesiaBicara-Liwa, (21/02/11). Para calon Dewan Komisaris dan calon Dewan Pengawas Bank Perkreditan Syariah (BPRS) Kabupaten Lampung Barat (Lambar) mengikuti pelatihan wajib sebagai salah satu syarat berdirinya BPRS sesuai dengan Surat Edaran dari Bank Indonesia. Setelah pelatihan berlangsung selanjutnya akan dilakukan pengujian untuk menentukan kelayakan masing-masing calon.

Kabid Perekonomian Bappeda Lambar, Sumarlin menyampaikan pelatihan yang . . . → Read More: Pelatihan Perbankan Syariah Sebagai Syarat Pendirian BPRS