IndonesiaBicara.com–Kendari, (29/01/11). Kecelakaan udara yakni jatuhnya helikopter yang terjadi di sekitar Teluk Kendari, Sulawesi Tenggara (Sultra) Kamis (27/01) kemarin, hingga saat ini belum dapat dipastikan penyebabnya. Hal tersebut diungkapkan oleh Danlanud Kendari, Letkol (Pnb) Wahyu Anggono.
“Belum ada hasil jelas yang dapat saya sampaikan mengenai penyebab jatuhnya helikopter tersebut, sebab hingga saat ini kita . . . → Read More: Penyebab Jatuhnya Helikopter di Teluk Kendari Belum Diketahui
Komentar