IndonesiaBicara - Jurnalisme Independen Rakyat Indonesia

Saling Dorong dan Lempar Telur Warnai Unjuk Rasa BEM Bengkulu Menggugat Di Kejati Bengkulu

IndonesiaBicara–Bengkulu, (16/10/09). Aksi unjuk rasa dari elemen mahasiswa yang tergabung dalam BEM Bengkulu Menggugat di Kantor Kejaksaan Tinggi (Kejati) Bengkulu 15 Oktober 2009 berlangsung panas, karena terjadi aksi saling dorong antara mahasiswa dan aparat kepolisian. Satu orang mahasiswa dari BEM UMB diamankan oleh pihak kepolisian karena dicurigai membawa benda berbahaya, namun ternyata polisi salah, . . . → Read More: Saling Dorong dan Lempar Telur Warnai Unjuk Rasa BEM Bengkulu