IndonesiaBicara-Lampung Barat, (07/05/10). Karena kesal menunggu dan tidak ada penyelesaian sama sekali, sekitar 400 orang petani plasma PT Karya Canggih Mandiri Utama (KCMU) Kabupaten Lampung Barat (Lambar), kembali melakukan aksi demo. Kali ini mereka melakukan aksi demo tersebut di kantor sekretariat perusahaan PT KCMU di Pekon (Desa) Pagar Bukit, Brengkunat Belimbing. Para pekerja kebun . . . → Read More: Petani Plasma Kembali Demo PT KCMU
Komentar